Tank Tempur No 2 Leopard 2A6 Jerman

Armour/pelindung :

3 bahan Komponen Utama, antara lain high-hardness steel, tungsten dan plastic filler dengan komponen keramik.

Persenjataan utama : 1 x 120 mm Rheinmetall L55 smoothbore gun.
42 rounds senjata pelengkap : 2 x 7.62 mm MG3A1 4,750 rounds


Mesin : 

MTU MB 873 Ka-501 liquid-cooled V-12 Twin-turbo diesel 1,500 PS (1,479 hp, 1,103 kW) at 2600 rpm
Tenaga/berat : 24.1 PS/t (17.7 kW/t)
Transmisi : Renk HSWL 354
Suspensi : Torsion-bar suspension
Kapasitas BBM : 1,200 liters
Daya Jelajah : 550 km (340 mi) (internal fuel)
Kecepatan : 72 km/h (45 mph)

Spesifikasi :

Type : Main battle tank
Asal : Jerman barat
Perancang : Krauss-Maffei
Dirancang : 1970
Produsen : Wegmann Krauss-Maffei Maschinenbau Kiel
Harga 2A6 : US $ 5,74 + juta (2007)
Berat : 62,3 ton
Panjang : 9,97 m (393 in) (forward gun)
Lebar : 3,75 m (148 in)
Tinggi : 3,0 m (120 in)
Awak : 4 Orang

Lanjutan ke :
Tank Tempur No 1 2 3 4 5 Lainnya
Related Posts:
Thank you for your visit. Support Pisbon™

Post a Comment

Maaf spam dan link promosi yang kelewatan masuk spam... makasih dan sekali lagi maaf