Kucing itu pun berjanji pada dirinya sendiri bahwa dia akan mengemban amanah tuannya dengan sekuat tenaga.
Ternyata, di saat yang sama, si tikus pencuri yang juga cerdik mengetahui hal itu. Tentunya, si tikus tak mau membuang-buang kesempatan yang ada di depan mata begitu saja. ia pun mencuri dan melahap makanan yang ada di atas meja. Cerita berlanjut ke gambar dibawah :