Membuat Widget Scrolling Pada Blogger

Widget Scrolling biasanya berfungsi sebagai penghemat ruang pada suatu blog. Contoh penggunaan Widget Scrolling ada pada blog ini pada bagian Go To Link.

Adapun langkah-langkah untuk membuat Widget Scrolling tersebut yaitu sebagai berikut:

Dari menu Layout pilihlah Page Elements kemudian tambahkanlah sebuah Widget baru pada bagian manapun di blog anda, pilihlah HTML/Javascript Widget lalu letakan kode dibawah ini didalamnya:

<center><div style="border: 1px solid rgb(151, 151, 151); overflow: auto; width:182px; height: 200px; text-align: center;" >

ISI CODE ANDA

</div></center><span class="Apple-style-span" style="font-size: xx-small;"><a href="http://pisbon.blogspot.com/">Powered By FISHBONE</a></span>

Kode <center< yang berfungsi sebagai perataan bisa diganti sesuai kebutuhan menjadi <left< atau <right< untuk nilai height/tinggi dan width/lebarnya pun juga bisa disesuaikan sesuai dengan kebutuhan.

Apabila anda ingin menambahkan isi kedalam widget tersebut maka cukup tambahkan kode diantara <br /> dan <br /> contoh :


<div style="border: 1px solid rgb(151,   151, 151); overflow: auto; width: 210px; height: 260px; text-align:   left;" >
&nbsp;&nbsp;&raquo;&nbsp;&nbsp;<a   href="http://pisbon.blogspot.com/">Pisbon</a>
<br />
<a   href="http://id-tvonline.blogspot.com/">TV Online</a>
<br />
<a   href="http://www.ziddu.com/myfiles.php/">Ziddu</a>
<br />
<a   href="http://pisbon-fb.blogspot.com/">FB Live</a>
<br />
<a   href="http://pisbon-hi.blogspot.com/">Blogroll</a>
<br />
<a   href="http://pisbon-muslim.blogspot.com/">Quran</a>
<br />
<a   href="http://www.4shared.com/">4Shared</a>
<br /></div><span class="Apple-style-span" style="font-size: xx-small;"><a href="http://pisbon.blogspot.com/">Powered By FISHBONE</a></span>

Simpan Widget dan lihatlah hasilnya sudah seperti apa hasilnya.


Related Posts:
Thank you for your visit. Support Pisbon™

Post a Comment

Maaf spam dan link promosi yang kelewatan masuk spam... makasih dan sekali lagi maaf