Foto Yamaha YZF-R15 V.2 Tampil Super Nungging


Pabrikan garputala jelas memposisikan R15 gen anyar sebagai pure sport bike. Racy dan nunduk menjadi ciri khas kuda besi racing. Walau dari segi kenyamanan menurut beberapa info review yang bekembang membuat boncenger kadangkala harus melorot jatuh ketika hard braking akibat split seat berundak ekstrim. Namun tidak bisa diingkari, desain seperti inilah yang rata-rata disukai biker Indonesia.

Banyak biker di Indonesia sangat menyukai tampilan motor nungging. Tidak jarang adaptor ditambahkan supaya kuda besi kesayangan layaknya MotoGP tanpa memperdulikan handling menjadi morat-marit akibat rusaknya distribution weight. Gambar Yamaha R15 versi 2 digeber berboncengan dan kelihatan betapa nunggingnya motor fairing racikan Yamaha tersebut. 




Vehicle Type:-, Name:2011 New R15, Model: Version 2.0, Type: Sports, Fuel Consumption:  City 32.00, Fuel Consumption: Highway 42.00
Related Posts:
Thank you for your visit. Support Pisbon™

Post a Comment

Maaf spam dan link promosi yang kelewatan masuk spam... makasih dan sekali lagi maaf